CTSS IPB University Buka Program Magang bagi Mahasiswa dan Lulusan IPB University
CTSS membuka program magang bagi mahasiswa dan alumni IPB. Program magang ini bertujuan mengajak pemuda untuk ikut terlibat dalam berbagai aktivitas CTSS secara langsung.
CTSS IPB University Luncurkan Buku Belajar Dari Kompleksitas Pandemi COVID-19
Pandemi COVID-19 memberikan pelajaran berharga bagi kehidupan. Kehadiran pandemi COVID-19 membuat semua segmen kehidupan goyah. Pandemi ini juga menjadi pembelajaran bagi kehidupan manusia di masa mendatang
CTSS IPB University Rumuskan Policy Brief tentang Efektivitas Penerapan SVLK pada Berbagai Tipe Alas Hak
Center for Transdisciplinary and Sustainabillity Sciences (CTSS) IPB University merumuskan policy brief tentang Efektivitas Penerapan SVLK pada Berbagai Tipe Alas Hak.
ISTAKCOS 2022 Announcement
ISTAKCOS 2022 announcement
CTSS IPB University Paparkan Efektivitas Penerapan SVLK pada Berbagai Tipe Alas Hak dalam Global Forum on Forest Governance 2022
Tim peneliti Center for Transdisciplinary and Sustainability Sciences (CTSS) IPB University menyampaikan hasil kajian efektivitas penerapan Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK) pada berbagai tipe alas hak dalam Global Forum on Forest Governance 2022, 12/7.
CTSS IPB University Paparkan Hasil Kajian Sementara tentang Efektivitas Implementasi SVLK pada Berbagai Tipe Alas Hak Hutan
Center for Transdisciplinary and Sustainability Science (CTSS) IPB University memaparkan hasil kajian sementara tentang Efektivitas Implementasi SVLK pada Berbagai Tipe Alas Hak Hutan, 19/4
Menelisik Dampak SVLK, CTSS IPB Mengadakan FGD dan Kunjungan Lapang di Solo Raya
Center for Transdisciplinary and Sustaiability Science (CTSS) IPB menyelenggarakan Focused Group Discussion (FGD) di Hotel Sala View, 17/3. FGD tersebut membahas topik Efektifitas SVLK (Sistem Verifikasi Legalitas Kayu) di Hutan Rakyat.
Investigating the Impact of SVLK On The Ground
In connection with the collaborative research that IPB has with Chatham House – United Kingdom on the study of the effectiveness of SVLK (Sistem Verifikasi Legalitas Kayu) or the Indonesian Timber Legality Assurance System, the Center for Transdiscipinary ad Sustainability (CTSS) held a Focused Group Discussion (FGD)
Seminar Menata Ulang Masa Depan yang Berkelanjutan: Belajar dari Kearifan Lokal
Center for Trasndisciplinary and Sustainability Sciences (CTSS) IPB University kembali menggelar webinar Afternoon Discussion on Redesigning the Future (ADReF), 24/3. Webinar ini mengangkat tema Menata Ulang Masa Depan yang Berkelanjutan: Belajar dari Kearifan Lokal.
Pengumuman Pemenang Kontes esai ke-3 2022
Center for Transdisciplinary and Sustainability Science (CTSS) IPB University mengumumkan pemenang kontes esai ketiga, 24/3. Kontes esai ketiga CTSS IPB University ini terselenggara atas kerja sama antara CTSS dengan Sekolah Pascasarjana IPB University dan Samdhana Institute.